Pengaruh Jenis Plastik dan Metode Pengemasan Terhadap Kualitas Selada Selama Penyimpanan
Abstract
Selada (Lactuca sativa L.) memiliki kandungan air yamg tinggi, tetapi kandungan karbohidrat dan proteinnya rendah, selain itu Selada juga mengandung sumber mineral, vitamin A, vitamin C, dan serat. Selama penyimpanan selada sering terjadi perubahan secara fisik yang menunjukan penurunan kualitas dari sayuran segar. Beberapa kerusakan yang terjadi antara lain seperti kehilangan warna dan kehilangan air. Penelitian ini bertujuan untuk melihat pengaruh penggunaan jenis plastik dan metode pengemasan serta interaksinya terhadap kualitas selada selama penyimpanan. Rancangan lingkungan yang digunakan pada percobaan ini adalah Rancangan Acak Lengkap (RAL), pola faktorial yang terdiri dari dua faktor yaitu Jenis Kemasan sebagai faktor pertama yang terdiri dari tiga taraf yaitu Plastik LDPE, Plastik Nylon, Plastik PET dan Metode Pengemasan sebagai faktor kedua yang terdiri dari dua taraf yaitu Tidak divakum dan Divakum. Hasil penelitian menunjukkan jenis plastik LDPE memberikan pengaruh nyata pada parameter susut bobot, kekerasan, total padatan terlarut, dan pH. Metode pengemasan berpengaruh nyata pada semua parameter pengamatan kecuali susut bobot pada hari kedua, dan vitamin C dan total mikroba. Interaksi antara jenis kemasan dan metode pengemasan terjadi pada parameter susut bobot pada hari ke 6. Jenis plastik LDPE dan metode pengemasan tanpa divakum menunjukkan hasil cenderung lebih baik dalam mempertahankan kualitas selada selama penyimpanan.
Downloads
Copyright (c) 2023 Fitria Riany Eris, Ni Luh Desmi Desmi Sumartin, Nurmayulis Nurmayulis, Kartina Kartina
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.
License and Copyright Agreement
In submitting the manuscript to the journal, the authors certify that:
- They are authorized by their co-authors to enter into these arrangements.
- The work described has not been formally published before, except in the form of an abstract or as part of a published lecture, review, thesis, or overlay journal. Please also carefully read Agrologia : Jurnal Ilmu Budidaya Tanaman Posting Your Article Policy at https://ojs.unpatti.ac.id/index.php/agrologia/about
- That it is not under consideration for publication elsewhere,
- That its publication has been approved by all the author(s) and by the responsible authorities – tacitly or explicitly – of the institutes where the work has been carried out.
- They secure the right to reproduce any material that has already been published or copyrighted elsewhere.
- They agree to the following license and copyright agreement.
Copyright
Authors who publish with Agrologia : Jurnal Ilmu Budidaya Tanaman agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License (CC BY-NC-SA 4.0) that allows others to share the work with an acknowledgment of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgment of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work.