APLIKASI MIKROKONTROLER BERBASIS SENSOR RADIO FREQUENSI IDENTIFICATION (RFID) SEBAGAI SISTEM PENGAMAN OTOMATIS

  • Latuhorte Wattimury Universitas Pattimura
  • Fany Laamena Universitas Pattimura
  • Charlos Mozes Tehubijuluw Universitas Pattimura
Keywords: arduino, mikrokontrol

Abstract

Penelitian   ini bertujuan mengimplementasikan system pengaman otomatis menggunakan mikrokontroler NodeMCU dengan memanfaatkan RFID tag dan keypad sebagai kunci utama berbasis   Web   server   secara   real   time.   Kunci pintu mekanik konvensional memiliki beberapa type pengunci secara teknis yakni; grendel, tuas, dan silinder,   semua   jenis   kunci   ini bekerja secara   manual, dengan system yang   bisa membuka   dan menutup secara   manual melalui komponen   system tertentu . Model penguncian  manual  ini  bisa  dimodifikasi secara otomatis melalui  system remote PIN (Personal Identification Number), Sidik Jari, serta RFID (Radio Frequency Identification) berbasis   arduino UNO. Sistem yang dimodifikasi dalam penelitian   ini dibuat menggunakan mikrokontroler (NodeMCU) dan sensor serta perangkat lunak berupa kode program yang ditanamkan ke memory mikrokontroler dalam menjalankan fungsinya sebagai pengunci, dan  menggunakan E-KTP sebagai  media  pengunci  yang terkoneksi dengan system yang dibuat. Keuntungan sistem pengunci pintu berbasis mikrokontroler (NodeMCU) dengan module wifi seperti  ini,  lebih praktis dalam pengunaannya,  mudah dalam mengontrol akses masuk dan keluar sebuah ruangan tertentu secara  lebih  aman berbasis online  secara  realtime.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Seprints.akakom.ac.id. pembahasan mengenai kunci konvensional dan kunci otomatis, (https://eprints.akakom.ac.id/145/8/123310011_BAB%20I.pdf

Radius.co.id/aplikasi - radio frequency – identification – rfid - pada – jwm - patrol-management - system/

Dang, H. T. 2013. Investigate And Design A 13.56MHz RFID Reader. Tesis. School Of Electrical Engineering Ho Chi Minh City International University (Vietnam National University). Ho Chi Minh.

Septriyanti dan Fitriyanti, 2017. “Rancang Bangun Aplikasi Kunci Pintu Otomatis Berbasis Mikrokontroler Arduino Menggunakan Smartphone Android”

Eko Saputro, 2016. RANCANG BANGUN PENGAMAN PINTU OTOMATIS MENGGUNAKAN E-KTP BERBASIS MIKROKONTROLER ATMEGA328.

De La Cruz, M., H. Guiterrez, dan A. Saavedra. 2011. Characterization Of And RFID Reader. IEEE 978-1-424-9557 3(11): 339-343.

Denoia, L. A. dan A. L. Olsen. 2009. RFID and Application Security. Journal Of Research and Practice in Information Technology41(3): 209-221.

Gabriel, A. K. Dan O. K. Boyinbode. 2011. The Place of Emerging RFID Technology in National Security and Development. International Journal of Smart Home 5(2): 37-43.

“Huawei.com’ Pembahasan mengenai jarak jangkauan Bluetooth

(consumer.huawei.com/id/support/content/in-id00411008)

Nwaji, O. G., N. C. Onyebuchi, dan Dr. O. F. Kelechi. 2013. Automatic Door Unit Radio Frequency Identification (RFID) Based Attedance System. International Journal Science and Emerging Technologies 5(6): 200-211.

Oxer, J. dan Blemings, H. 2009. Practical Arduino (Cool Projects For Open Source Hardware). Apress. NewYork.

Published
2023-10-31
How to Cite
Wattimury, L., Laamena, F., & Tehubijuluw, C. (2023). APLIKASI MIKROKONTROLER BERBASIS SENSOR RADIO FREQUENSI IDENTIFICATION (RFID) SEBAGAI SISTEM PENGAMAN OTOMATIS. ALE Proceeding, 6, 102-109. https://doi.org/10.30598/ale.6.2023.102-109