SOCIAL SUPPORT DAN PSYCHOLOGICAL DISTRESS MAHASISWA FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS PATTIMURA DI MASA PENERAPAN NEW NORMAL

  • Johan Bruif Bension Fakultas Kedokteran Universitas Pattimura
  • Alessandra Saija Fakultas Kedokteran Universitas Pattimura
  • Amanda Gracia Manuputty Fakultas Kedokteran Universitas Pattimura
  • Rachmawati Dwi Agustin Fakultas Kedokteran Universitas Pattimura
Keywords: social support, psychological distress, medical students, new normal

Abstract

Latar Belakang : Pandemi COVID-19 menyebabkan perubahan yang menimbulkan kekhawatiran. Tanggung jawab dan tuntutan kehidupan akademik pada mahasiswa dapat menjadi bagian stres yang dialami oleh mahasiswa. Tujuan : Penelitian ini bertujuan untuk melihat pengaruh social support terhadap psychological distress mahasiswa Fakultas Kedokteran, Universitas Pattimura di masa penerapan new normal. Metode : Penelitian menggunakan pendekatan kuantitatif dengan alat ukur socialsupport sebanyak 10 pertanyaan dan psychologicaldistress sebanyak 12 pertanyaan. Partisipan dalam penelitian ini adalah 610 mahasiswa yang masih terdaftar aktif di Fakultas Kedokteran Universitas Pattimura (FK UNPATTI). Teknik statistik yang digunakan adalah total sampling, dimana semua populasi dijadikan sebagai sampel penelitian. Hasil : Hasil analisis menunjukkan bahwa terdapat pengaruh social support terhadap psycological distress mahasiswa fakultas kedokteran di masa penerapan new normal dengannilai Fhitung= 165.292 (p < 0.05). Kesimpulan : Penelitian ini menunjukan bahwa dalam menghadapi perkuliahan mahasiswa membutuhkan dukungan dari orang-orang terdekatnya, agar tercapai prestasi yang baik.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Kemenkes RI. 2020. Info Corona virus 2020. Jakarta: Kemenkes RI. Tanggal 19 Maret 2021diakses pada lamanhttps://covid19.kemkes.go.id/category/situasi-infeksi-emerging/info-coronavirus/#.X7Nta3AzbIU.

World Health OrganizationW. Naming the coronavirus disease (COVID-19) and the virus that causes it [Internet]. Tanggal 19 Maret 2021 diakses pada laman: https://www.who.int/emergencies/diseases/novelcoronavirus2019/technicalguidance/naming-the-coronavirus-disease-(covid-2019)-and-thevirus-thatcauses-it

Charismiadji, Indra. 2020. MengelolaPembelajaran Daring yang Efektif. Diunduhdarihttp://smpn3depoksleman.sch.id/mengelola-pembelajaran-daring-yang-efektif/

Livana, Hasanah, dkk. 2020. Gambaran Psikologis Mahasiswa Dalam Proses Pembelajaran

Cao, W.,Fang, Z., Hou, G., Han, M., Xu, X., Dong, J., & Zheng, J. 2020. The psychological impact of the Covid-19 epidemic on college students in China. Psychiatry Research, 112934

Bingku, T.A., Bidjuni, H., dan Wowiling, F. 2014. Perbedaan Tingkat Stres MahasiswaReguler Dengan Mahasiswa Ekstensi Dalam Proses Belajar Di Program Studi Ilmu Keperawatan Fakultas Kedokteran Unsrat Manado. Skripsi Program Studi Ilmu Keperawatan Fakultas Kedokteran Persatuan Perawat Nasional Indonesia (PPNI) Universitas Sam Ratulangi Manado, Manado.

Simbolon, I. 2015. Gejala Stres Akademis Mahasiswa Keperawatan Akibat Sistem Belajar Blok Di Fakultas Ilmu Keperawatan X Bandung. Jurnal Skolastik Keperawatan. Vol. 1 No. 1. Januari-Juni 2015.

Ridner, S. H. 2004. Psychological Distress: concept analysis. Journal of Advanced Nursing, 536-545.Matthews, G. 2000. Distress. Fink (ed) in encylopedia of stress. Volume 1 (A-D) New York: Academic Press.

Zimet, G.D., Dahlem, N.W., Zimet, S.G., Farley, G.K. 1988. The multimensional scale of perceived social support. Journal of personality assessment., 52 (1), 30 41

Mariani, R., Renzi, A., Di Trani, M., Trabucchi, G., Danskin, K., & Tambelli,R. (2020). The Impact of Coping Strategies and Perceived Family Support on Depressive and Anxious Symptomatology During the Coronavirus Pandemic (COVI-19) Lockdown. Frontiers in Psychiatry, 11(November), 1–9. https://doi.org/10.3389/fpsyt.2020.58772

Ridner, S. H. 2004. Psychological Distress: concept analysis. Journal of Advanced Nursing, 536-545

Published
2022-11-10