PEMETAAN TUTUPAN VEGETASI PADA PETAK 76 DI DESA PITU KECAMATAN PITU KABUPATEN NGAWI JAWA TIMUR

  • Rohani Rahmawati Tanasi universitas pattimura
  • Isak P Siwa Universitas Pattimura
Keywords: Penutupan lahan, Rehabilitasi, Potensi fisik, GIS

Abstract

Perubahan tutupan hutan akibat rusaknya hutan dapat diatasi dengan rehabilitasi. Rehabilitasi hutan dilakukan untuk menjaga prinsip kelestaria hutan. Keberhasilan rehabilitasi dinilai berdasarkan aspek biofisik lingkungan berupa keberhasilan reboisasi dan penurunan gangguan keamanan hutan. KHDTK UGM merupakan kawasan hutan yang ditetapkan untuk tujuan pendididkan dan pelatihan. Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi penutupan vegetasi lahan, data peta di ambil dari Lampiran Keputusan Mentri Lingkungan Hidup Dan Kehutanan Nomor: SK.632//mnlhk/setjen/PLA.0/8/2016 tentang Penunjukan Kawasan Hutan Dengan Tujuan Khusus Untuk Hutan Pendidikan Dan Pelatihan Universitas Gadjah Mada. Sedangkan data pengukuran lahan di gunakan GPS. Analisis data di lakukan dengan menggunakan GIS.Dan kegiatan pengambilan data di kawasan petak 76 menggunakan metode praktik langsung di lapangan. Luasan tutupan lahan vegetasi di petak 76 Ha dengan tipe  dan luasan disetiap tutupan vegetasi yakni tanaman Jagung 6,4 Ha dan Tanaman Tebu 8,9 Ha. Dengan presentase tutupan lahan vegetasi di Petak 76 HWD Pitu KHDTK UGM dengan jumlah presentase Tanaman Jagung 45% dan Tanaman Tebu 55%.Perubahan tutupan hutan akibat rusaknya hutan dapat diatasi dengan rehabilitasi. Rehabilitasi hutan dilakukan untuk menjaga prinsip kelestaria hutan. Keberhasilan rehabilitasi dinilai berdasarkan aspek biofisik lingkungan berupa keberhasilan reboisasi dan penurunan gangguan keamanan hutan. KHDTK UGM merupakan kawasan hutan yang ditetapkan untuk tujuan pendididkan dan pelatihan.
Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi penutupan vegetasi lahan, data peta di ambil dari Lampiran Keputusan Mentri Lingkungan Hidup Dan Kehutanan Nomor: SK.632//mnlhk/setjen/PLA.0/8/2016 tentang Penunjukan Kawasan Hutan Dengan Tujuan Khusus Untuk Hutan Pendidikan Dan Pelatihan Universitas Gadjah Mada. Sedangkan data pengukuran lahan di gunakan GPS. Analisis data di lakukan dengan menggunakan GIS.Dan kegiatan pengambilan data di kawasan petak 76 menggunakan metode praktik langsung di lapangan. Luasan tutupan lahan vegetasi di petak 76 Ha dengan tipe dan luasan disetiap tutupan vegetasi yakni tanaman Jagung 6,4 Ha dan Tanaman Tebu 8,9 Ha. Dengan presentase tutupan lahan vegetasi di Petak 76 HWD Pitu KHDTK UGM dengan jumlah presentase Tanaman Jagung 45% dan Tanaman Tebu 55%.

Downloads

Download data is not yet available.
Published
2024-06-24
How to Cite
Tanasi, R., & Siwa, I. (2024). PEMETAAN TUTUPAN VEGETASI PADA PETAK 76 DI DESA PITU KECAMATAN PITU KABUPATEN NGAWI JAWA TIMUR. Pattimura Mengabdi : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 2(1), 63-66. https://doi.org/10.30598/pattimura-mengabdi.2.1.63-66