SOSIALISASI PEMBUATAN PESTISIDA NABATI DAUN PEPAYA DI NEGERI RUMAH TIGA AMBON

  • Oktofianus Nus Marian Universitas Pattimura
Keywords: daun pepaya, pestisida nabati

Abstract

Pestisida merupakan substansi kimia dan campuran bahan lain yang digunakan untuk mencegah dan mengendalikan berbagai hama, salah satu bisa  pestisida yang digunakan mancegah dan mengendalikan serangan hama yaitu mengunakan pestisida nabati yang berbahan baku organik tumbuhan yaitu daun pepaya, yang mengandung beberapa senyawa aktif seperti annonain dan Acetogenik. Tujuan melakukan sosialisasi melalui kegiatan kuliah kerja nyata (KKN) yaitu memberikan pengetahuan tentang manfaat dan pentingnya pembuatan pestisida nabati yang syarat ramah lingkungan. Metode yang digunakan dalam KKN ini mengunakan  metode survei, obserfasi, sosalisasi, penyuluhan dan demonstrasi. Hasil kegiatan KKN secara keseluruan rangkaian tahapan yang telah dilaksanakan mendapat respon positif dari dari masyarakat baik kelompok tani maupun pemerintahan setempat pada saat dilaksanakannya sosialisasi. Penyuluhan dan demonstrasi pembuatan pestisida nabati berbahan daun pepaya. Kegiatan sosialisasi dan penyuluhan KKN ini penting dilakukan agar memperoleh hasil yang maksimal dalam pencegahan dan mengendalian hama tanaman, yang selama ini dalam pengendalian hama masih banyak petani mengunakan pestisida berbahan kimia, yang memiliki resiko yang berbahaya bagi makhluk hidup dan lingkungan sekitarnya, yang mana pada saat pengaplikasian pestisida kimia tersebut meninggalkan sisa residu pada tumbuhan dan tanah.

Downloads

Download data is not yet available.

Author Biography

Oktofianus Nus Marian, Universitas Pattimura

Abstract

            Pesticides are chemical substances and mixtures of other materials used to prevent and control various pests, one of the pesticides used to prevent and control pest attacks is using vegetable pesticides made from organic plant raw materials, namely pepaya leaves, which contain severeal active compounds such as annonain and ecetogenic. The purpose of conducting socialization through Real Work Lecture (KKN) activities is to provide knowledge about the benefits and importance of making vegetable pesticides that are environmentally friendly. The method used in this KKN uses survey, observation, socialization, counseling, and demonstration methods. The results of the KKN activities as a whole series of  stages that have been carried out received a positive response from the community, government, and local farmer groups during the socialization. Conseling and demonstration of making vegetable pesticides made from pepaya leaves. The socialization and counseling activities of KKN are important in order to obtain maximum result in the prevention and control of plant pests, which so far in controlling pests there are still many farmers who use chemical pesticides, which have a dangerous risk for living things and the surrounding environment, which at the time of application of chemical pesticides leave residue on plants and soil.

Keywords: pepaya leaves, vegetable pesticides.

Published
2024-06-24
How to Cite
Marian, O. (2024). SOSIALISASI PEMBUATAN PESTISIDA NABATI DAUN PEPAYA DI NEGERI RUMAH TIGA AMBON. Pattimura Mengabdi : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 2(1), 38-43. https://doi.org/10.30598/pattimura-mengabdi.2.1.38-43