LITERASI DAN NUMERASI BAGI PESERTA DIDIK SD YPPK MAHIA
Abstract
Kegiatan pembelajaran di sekolah berhenti dengan tiba-tiba karena mengantisipasi gangguan ancaman dari pandemi Covid-19 bagi dunia pendidikan khususnya bagi peserta didik. Berbagai pembelaajaran pun di alihkan memjadi pembelajaran jarak jauh atau daring, tetapi karena pembelajaran yang dilakukan secara daring ini tentunya sangat tidak efektif untuk meningkatkan literasi dan numerasi peserta didik di saat pandemi seperti ini oleh karena itu pengabdian kali ini bertujuan untuk meningkatkan literasi dan numerasi peserta didik pada lingkup pendidikan SD Yppk Mahia. Metode yang digunakan adalah pembelajaran secara luring atau secara tatap muka. Manfaat yang didapat dari pelaksanaan program pengabdian ini adalah dapat memperluas pemahaman serta meningkatkan literasi dan numerasi peserta didik di saat era pandemic covid-19 ini.
Downloads
Copyright (c) 2023 Pattimura Mengabdi : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.