PENINGKATAN PEMAHAMAN ISI CERPEN MENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN WORD SQUARE PADA SISWA KELAS IV SD NEGERI 69 AMBON

  • Sarah Sahetapy Prodi Pend. Guru Sekolah Dasar Universitas Pattimura
  • Zainab Rery Prodi Pend. Guru Sekolah Dasar Universitas Pattimura
  • Anggar Purwanty Idris Prodi Pend. Guru Sekolah Dasar Universitas Pattimura
Keywords: Peningkatan Pemahaman, Cerpen, Model Pembelajaran, Word Square

Abstract

Tujuan Penelitian ini adalah meningkatkan pemahaman isi cerpen dengan menggunakan model pembelajaran Word Square. Model pembelajaran Word Square dipakai untuk mengatasi ketidakmampuan siswa dalam memahasi isi cerita. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah penelitian tindakan kelas dengan subjek penelitian, siswa kelas IV SD Negeri 69 Ambon yang berjumlah 23 siswa. Subjek ditentukan setelah dilakukan tes awal dan terpilih 9 siswa, dengan perincian 3 siswa dari kelompok tinggi, 3 siswa dari kelompok sedang, dan 3 siswa dari kelompok rendah. Teknik pengumpulan data yang dilakukan pada penelitian ini adalah teknik tes, non tes, observasi, dokumentasi dan data hasil belajar.

Hasil penelitian menunjukkan bahwa model pembelajaran Word Square dapat meningkatkan kemampuan memahami isi cerpen pada siswa kelas IV SD Negeri 69 Ambon. Berdasarkan hasil tes setiap siklus, yaitu pada siklus I siswa memperoleh kriteria ketuntasan minimal (KKM) 65 sebanyak 5 siswa dengan presentase sebanyak 74 % sedangkan pada siklus II meningkat 81,90%, yaitu menjadi 100% dengan jumlah siswa yang memperoleh nilai 65 sebanyak 9 siswa.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Aminuddin. 2004. Pengantar Apresiasi Karya Sastra. Bandung: Sinar Baru Algesindo.
Aqib, Zainal. 2013. Model-model, Media dan Strategi Pembelajaran Kontekstual. Bandung: Yrama Widya
Arikunto, S. 2006. Penelitian Tindakan Kelas. Jakarta: PT Bumi Aksara.
Effendi, S., dan Tukiran., 2012. Metode Penelitian Survei, Jakarta: LP3ES
Gunarsa, Singgih, Y., dan Singgih, D., 1980. Psikologi Remaja, Jakarta: BPK Gunung Mulia.
Jabrohim, dkk. 2003. Cara Menulis Kreatif. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.
Jampar, M.S., 2017. Peningkatan Kemampuan Memahami Isi Cerita Pendek Melalui Penerapan Metode Circ Siswa Kelas V. Jakarta: UNY
Jauhari, Heri. 2013. Terampil Mengarang. Bandung: Nuansa Cendekia.
Kurniasih, Imas dan Berlin S., Ragam Pengembangan Model Pembelajaran Untuk Peningkatan Profesional Guru. Surabaya: Kata Pena. 2015.
Nurgiyantoro, B., 2012. Statistika Terapan Untuk Penilaian Ilmu-ilmu Sosial. Yogyakarta: Gadjah Mada University Press.
Priyatni, E.T., 2010. Membaca Sastra dengan Ancangan Literasi Kritis. Jakarta: Bumi Aksara
Sudarman, P., Menulis Di Media Massa. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.
Sudijono, A., 2011. Pengantar Evaluasi Pendidikan. Jakarta: Rajawali Pers.
Sukandheni, dkk,. 2014. Pengaruh Penerapan Model Pembelajaran Word Square Berbasis Lingkungan Terhadap Hasil Belajar. Universitas Pendidikan Ganesa. Vol 2 No 1.
Sumardjo, J., 2001. Catatan Kecil Tentang Menulis Cerpen. Yogyakarta: Pustaka Pelajar
Tarigan, H.G. 1990. Menulis sebagai Suatu Keterampilan Berbahasa. Bandung: Angkasa.
Trianto, 2011. Mendesain Model Pembelajaran Inovatif-Progresif: Konsep, Landasan, dan Implementasinya pada Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan (KTSP). Jakarta: Kencana.
Wiriaatmadja, R., 2008. Model Penelitian Tindakan Kelas. Bandung: Remaja Rosdakarya
Wiyanto, A., 2005. Kesastraan Sekolah Penunjang Pembelajaran Bahasa Indonesia SMP dan SMA. Jakarta: Grasindo
Wiyatmi. 2009. Pengantar Kajian Sastra. Yogyakarta: Pustaka Book Publisher.
Published
2020-04-15