COPING STRESS MAHASISWA FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN YANG MENYUSUN SKRIPSI

  • Prisca Diantra Sampe Prodi Bimbingan dan Konseling Universitas Pattimura
Keywords: Coping Stress, Mahasiswa FKIP, Skripsi

Abstract

Stress pasti dialami oleh semua individu, tidak termaksud mahasiswa. Mahasiswa yang sedang menyusun skripsi terkadang mengalami stress. Hal ini dialami juga oleh mahasiswa FKIP UNPATTI. Adapun tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengungkapkan coping stress atau strategi pemecahan stress yang tepat pada mahasiswa FKIP. Penelitian ini adalah penelitian kualitatif dengan metode fenomenologis dengan partisipan sebanyak 2 orang dengan teknik wawancara mendalam dan observasi. Hasil yang diperoleh adalah tiap individu memiliki coping stress yang berbeda-beda, atau dikatakan kemampuan untuk memcahkan masalah berbeda-beda antara partisipan 1 dan partisipan 2. Dengan pemilihan coping stress yang tepat, membuat individu merasa lebih lega.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Andriyani, J. (2019). Strategi Coping Stress dalam Mengatasi Problema Psikologis. Jurnal At-Taujih Bimbingan dan Konseling Islam, 2(2), 37-55

Dewi, V.S., & Handadari, W. (2018). Coping Stress pada Wanita Yang Menikah Muda Dalam Menghadapi Konflik Pernikahan. Jurnal Psikologi Klinis dan Kesehatan Mental, 7,44-60

Hanifah, N., Lutfia, H., Ramadhia, U., & Purna, R.S. (2020). Strategi Coping Stress saat Kuliah daring Pada Mahasiswa Psikologi Angkatan 2019 Univeristas Andalas,

Idris, I., & Pandang, A. (2018). Efektivitas Problem Focuse Coping dalam Mengatasi Stress Belajar Siswa pada Pelajaran Matematika. Jurnal Psikologi Pendidikan & Konseling:Jurnal Kajian Psikologi Pendidikan dan Bimbingan Konseling, 4(1), 63-68

Ismiati. (2015). Problematika dan Coping Stress Mahasiswa dalam Menyusun Skripsi. Jurnal Al-Bayan, 21(32), 15-27

Lukluk Z.A dan Bandiyah,S. (2008) Psikologi Kesehatan. Yogyakarta:Mitra Cendikia Press
Musradinur. (2016). Stres dan Cara Mengatasinya dalam Perspektif Psikologi. Jurnal Edukasi, 2(2), 183-200

Siswanto. (2007) Kesehatan Mental. Yogyakarta:Penerbit Andi.
Suharsono, Y., & Anwar, Z. (2020). Analisis Stress dan Penyesuaian Diri pada Mahasiswa. Jurnal Online Psikologi, 8(1), 1-12

Wijono, S. (2006). Pengaruh Kepribadian Type A dan Peran Terhadap Stress Kerja Manajar Madya. INSAN 8(3)
Published
2021-11-20