PENGGUNAAN IDIOM BAHASA KEI PADA RANAH ADAT OLEH MASYARAKAT DESA FAAN, KECAMATAN KEI KECIL

  • Ana Maria Risye Renwarin Program Studi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia FKIP Universitas Pattimura
  • Romilda Arivina da Costa Porgram Studi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia FKIP Universitas Pattimura
Keywords: idiom, ranah adat, fungsi, bentuk, makna

Abstract

Bahasa yang terbentuk dalam tuturan atau teks merupakan wahana yang memuat pengetahuan atau budaya kehidupan para penutur bahasa tersebut. Kadang-kadang dengan satu atau dua buah kata saja, seseorang dapat menyampaikan sejumlah ide yang kaya makna. Bentuk klasik yang lazim digunakan oleh suatu masyarakat etnis adalah idiom. Oleh masyarakat Desa Faan sebagai penutur bahasa Kei, bentuk ini paling intens digunakan pada ranah adat. Makanya, melalui wawancara mendalam dengan beberapa pelaku adat, juga observasi, dan penelusuran dokumentasi, data-data menyangkut idiom dikumpulkan. Selanjutnya, dengan analisis deskriptif kualitatif tampak bahwa masyarakat Desa Faan cenderung menggunakan idiom penuh dan idiom sebagian dalam fungsinya secara representasional, konatif, poetik, dan metalinguistik.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Chaer, Abdul. 2009. Pengantar Semantik Bahasa Indonesia. Jakarta: Rineka Cipta.

Djajasudarma, Fatimah. 2013. Semantik: Relasi Makna Paradigmatik, Sintagmatik dan Derivasional. Jilid 2. Bandung: Refika Aditama.

Halliday, M.A.K. & Hassan Shadily. 1992. Bahasa, Konteks, dan Teks. Yogyakarta: UGM Press.

Kamus Besar Bahasa Indonesia Pusat Bahasa. Edisi IV. 2012. Jakarta: Gramedia Pustaka Utama.

Keraf, Gorys. 2002. Diksi dan Gaya Bahasa. Jakarta: Gramedia Pustaka Utama.

Kridalaksana, H. 2008. Kamus Linguistik. Jakarta: Gramedia Pustaka Utama.

Moleong, Lexy. 2017. Metodologi Penelitian Kualitatif. Bandung: Remaja Rosdakarya.

Pendidikan Guru. 2010. Pengertian Idiom menurut Para Ahli. http://www.gurupendidikan.co.id). Diakses pada tanggal ……….

Prawirasumantri, Abud, dkk. 1997. Semantik Bahasa Indonesia. Jakarta: Departemen Pendidikan dan Kebudayaan, Proyek Penataran Guru SLTP Setara D-III.

Subroto, Edi. 2011. Pengantar Studi Semantik dan Pragmatik. Surakarta: Cakrawala Media.

Summer Institute of Linguistics (SIL) International. 2006. Bahasa-Bahasa di Indonesia. Jakarta.

Ullmann, Stephen. 2007. Pengantar Semantik. Terj. Sumarsono. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

Published
2020-04-01
How to Cite
Risye Renwarin, A., & da Costa, R. (2020). PENGGUNAAN IDIOM BAHASA KEI PADA RANAH ADAT OLEH MASYARAKAT DESA FAAN, KECAMATAN KEI KECIL. ARBITRER: Jurnal Pendidikan Bahasa Dan Sastra Indonesia, 2(1), 245-260. https://doi.org/10.30598/arbitrervol2no1hlm245-260