MODEL BLACK-SCHOLES PUT-CALL PARITY HARGA OPSI TIPE EROPA DENGAN PEMBAGIAN DIVIDEN PADA PENUTUPAN HARGA SAHAM MEDIA NUSANTARA CITRA Tbk

  • NUR ASMITA PURNAMASARI universitas mataram
Keywords: model Black-Scholes, put-call parity, dividen.

Abstract

Investasi saham merupakan salah satu pilihan menarik bagi para investor. Selain memiliki saham secara langsung, investor juga dapat memiliki turunan dari saham, salah satunya adalah opsi. Model Black Scholes merupakan sebuah model yang berguna untuk menentukan harga opsi. Asumsi model ini adalah saham tidak memberikan pembayaran dividen, tidak ada biaya transaksi, suku bunga bebas risiko, serta perubahan harga saham mengikuti pola random. Tujuan penelitian ini adalah untuk menentukan model Black-Scholes harga opsi jual tipe Eropa dengan pembagian dividen dan put-call parity harga opsi tipe Eropa dengan pembagian dividen pada penutupan harga saham Media Nusantara Citra Tbk. Sehingga diperoleh Model Black-Scholes untuk harga opsi jual tipe Eropa dengan pembagian dividen pada keadaan constant market dan continous market masing-masing adalah   (S,t) = K N(-d2) – (S-q N(-d1), sehingga diperoleh (S,t) = Rp. 29,40 dan (S,t) = , sehingga diperoleh (S,t) = Rp. 38,02. Sedangkan Model Black-Scholes untuk put-call parity harga opsi tipe Eropa dengan pembagian dividen pada keadaan constant market dan continous market masing-masing adalah (S,t) + K  = (S,t) + (S ), sehingga diperoleh (S,t) = Rp. 202,43 dan , sehingga diperoleh (S,t) = Rp. 202,02

Downloads

Download data is not yet available.

References

Andriyanto, 2009, Model Investasi Harga Saham Tipe Eropa dengan Menggunakan Model Black-Scholes, Skripsi (tidak dipublikasi) Jurusan Matematika Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam UNY, Yogyakarta,120h.
Charitas, R., 2012, Penentuan Harga Opsi untuk Model Black-Scholes Menggunakan Metode Beda Hingga Crank-Nicolson, e-Jurnal Matematika, 1(1) : 20-24.
Halim, A., 2005, Analisis Investasi, Edisi Kedua, Jakarta, Salemba Empat,240h.
Irwan, 2013, Penentuan Nilai Eksak dari Harga Opsi Tipe Eropa dengan Menggunakan Model Black-Scholes, Jurnal Teknosains, 7(1): 20-32.
Luenberger, D,G., 1998, Investment Science, New York, Oxford University,510p.
Salamah, M., 2003, Analisis Time Series, Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam ITS, Surabaya, 158h.
Published
2023-08-29