-
Muhammad Adnan Zain
Universitas Lambung Mangkurat
Keywords:
Bisnis, Manajemen Usaha, Usaha Penangkapan, Alat Tangkap
Abstract
Pengembangan usaha penangkapan dengan menggunakan alat tangkap rawai diperlukan strategi dalam mencaapai tujuan pengembangan usaha. Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi karakteristik nelayan rawai dan menganalisis faktor internal dan eksternal untuk meningkatkan pengembangan usaha penangkapan. Analisis SWOT digunakan untuk menganalisis faktor internal dan eksternal dari kegiatan penangkapan ikan dengan menggunakan alat tangkap rawai. Berdasarkan hasil penelitian, karakteristik nelayan penangkap merupakan nelayan tradisional, sistem administrasi dengan catatan sederhana, teknologi dan peralatan sederhana. Berdasarkan analisis internal eksternal, terkait dengan strategi pengembangan usaha diprioritaskan pada pengelolaan manajemen usaha
Downloads
Download data is not yet available.
References
Masozera M. K., Alavalapati J. R. R., Jacobson S. K. and Shrestha R. K. (2006), Assessing the suitability of community-based management for the Nyungwe Forest Reserve, Rwanda, Forest Policy and Economics, 8(2): 206– 216. Available at: http://www.sciencedirect.com/science/article/pii/ S1389934104001066 Geneletti D., Bagli S., Napolitano P. and Pistocchi A. (2007), Spatial decision support for strategic environmental assessment of land use plans. A case study in southern Italy, Environmental Impact Assessment Review, 27(5): 408–423. Available at: http://www.sciencedirect.com/science/article/pii/ S0195925507000170 Lozano M. and Vallés J. (2007), An analysis of the implementation of an environmental management system in a local public administration, Journal of Environmental Management, 82(4): 495–511. Available at: http://www.sciencedirect.com/science/article/pii/ S0301479706000600 Hovardas, T., 2015. Strengths, Weaknesses, Opportunities and Threats (SWOT) Analysis: A template for addressing the social dimension in the study of socioscientific issues. Aegean J Environ Sci, 1, pp.1-12. Zain MA, Febrianty I. 2018, Strategi pengembangan usaha budidaya ikan di kawasan minapolitan Kabupaten Banjar dalam menghadapi persaingan Masyarakat Ekonomi Asean. Prosiding Seminar Nasional Lingkungan Lahan Basah 3(2): 535-539. Zain MA, Agusliani A. 2019, strategi pengembangan usaha budidaya ikan di kawasan rawa danau panggang, kabupaten hulu sungai utara. Prosiding Seminar Nasional Lingkungan Lahan Basah 4(1): 133-137
How to Cite
Zain, M. (2020). STRATEGI PENGEMBANGAN USAHA PENANGKAPAN IKAN DENGAN ALAT TANGKAP RAWAI. Pattimura Proceeding: Conference of Science and Technology, 333-337. https://doi.org/10.30598/PattimuraSci.2020.SNPK19.333-337