PENGARUH AKUNTABILITAS, TRANSPARANSI, PARTISIPASI MASYARAKAT DAN KOMITMEN ORGANISASI TERHADAP EFEKTIVITAS PENGELOLAAN DANA DESA DI KECAMATAN TELUK AMBON BAGUALA

  • Jabida Latuamury Universitas Pattimura
  • Aprilia Maharani Tuankotta
Keywords: Budaya Organisasi,Keterlibatan Kerja, Komitmen Organisasional, Kinerja Pegawai.

Abstract

Hasil penelitian ini menunjukan bahwa (1) Budaya organisasi berpengaruh positif dan signifikan terhadap Kinerja pegawai (2) Keterlibatan kerja berpengaruh positif dan signifikan terhadap Komitmen organisasional (3) Budaya organisasi berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja pegawai (4) Keterlibatan kerja tidak berpengaruh terhadap kinerja pegawai (5) Komitmen organisasional berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja (6) Komitmen organisasional memdiasi hubungan antara buadaya organisasi terhadap kinerja pegawai (7) Komitmen organisasional memediasi hubungan antara keterlibatan kerja terhadap kinerja pegawai.

 

Downloads

Download data is not yet available.

References

Ali Khadlirin, E. M. 2021. Analisis Efisiensi Dan Efektifitas Pengelolaan Dana Desa (Study Empiris Dana Desa di Desa Tegalarum Kabupaten Demak Tahun 2016-2020). Jurnal Ilmiah Bidang Ilmu Ekonomi Vol. 19, No. 2 April 2021, Hal. 49-64.

Citra Kumala Dewi, M. I. 2019. Pengaruh Akuntabilitas, Transp aransi Dan Komitmen Organisasi Terhadap Pengelolaan Dana Desa Di Kecamatan Momunu Kabupaten Buol. Jurnal Pembangunan Daerah 1(2) (2019) : Hal. 57-64.

I Made Yoga Darma Putra, N. K. 2019. Pengaruh Akuntabilitas, Transparansi, dan Partisipasi Masyarakat Pada Efektivitas Pengelolaan Dana Desa. E-Jurnal Akuntansi Vol.28.1. Hal. 132-158.

Nada Salsabila Ramadhani, A. Y. 2021. Pengaruh Akuntabilitas, Transparansi, Dan Partisipasi Masyarakat Terhadap Pengelolaan Alokasi Dana Desa. Jurnal Proaksi, Vol. 8 (2), Hal. 561 - 571.

Oktavianus Pasoloran, F. A. 2001. Teori Stewardship: Tinjauan Konsep Dan Implikasinya Pada Akuntabilitas Organisasi Sektor Publik. Jurnal Bisnisdan Akuntansi, 3, Hal. 418-432.

Raharjo, E. 2007. Teori Agensi Dan Teori Stewardship Dalam Perspektif Akuntansi. Fokus Ekonomi Vol. 2 No. 1 Juni 2007 , Hal. 37-46.

Republik Indonesia.2018. PeraturanMenteri Keuangan Nomor 20 Tahun 2018 TentangPengelolaanKeuanganDesa. Jakarta: KementrianKeuangan.

Salma Banna Kadang, A. L. 2021. Efektivitas Pengelolaan Dana Desa Di Desa Meko Kecamatan Pamona Barat Kabupaten Poso. Jap No. 103 Vol. Vii 2021 , Hal. 87-96.

Sari, N. M. R & Padnyawati, K. D. (2021). Pengaruh Kompetensi Aparat Pengelolaan Dana Desa, Komitmen Organisasi Pemerintah Desa dan Partisipasi Masyarakat Terhadap Akuntabilitas Pengelolaan Dana Desa (Studi empiris Pada Kantor Desa Se-Kecamatan Tabanan, Kabupaten Tabanan). Hita Akuntansi dan Keuangan Universitas Hindu Indonesia Edisi April 2021. Hal. 544-562.

Sugista, R. A. 2017. Pengaruh Transparansi, Akuntabilitas, dan Partisipasi Masyarakat Dalam Pengelolaan Keuangan Desa Terhadap Pembangunan Desa (Studi Empiris di Kabupaten Lampung Selatan). Skripsi : Universitas Lampung.

Sugiyono. 2017. Metode Penelitian Bisnis Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, Kombinasi Dan R&D. Bandung: Alfabeta.

Sukmawati, F & Nurfitriani, A. 2019. Pengaruh Transparansi dan Akuntabilitas Terhadap Pengelolaan Keuangan Desa. Jurnal Ilmiah Bisnis, Pasar Modal dan UMKM. Vol. 2 (1), 52-66.

Published
2022-08-24
How to Cite
Latuamury, J., & Tuankotta, A. M. (2022). PENGARUH AKUNTABILITAS, TRANSPARANSI, PARTISIPASI MASYARAKAT DAN KOMITMEN ORGANISASI TERHADAP EFEKTIVITAS PENGELOLAAN DANA DESA DI KECAMATAN TELUK AMBON BAGUALA. Manis: Jurnal Manajemen Dan Bisnis, 6(1), 23-32. https://doi.org/10.30598/manis.6.1.23-32