KONDISI EKSPOR MINYAK KELAPA SAWIT INDONESIA SELAMA PERIODE COVID-19

  • Qonita Azzahra Salsabila Politeknik APP Jakarta
  • Qanitah Qushayyi Qamarani
  • Sarah Tamara Sinaga
  • Bulan Febriana
  • Rinandita Wikansari
  • Shabrina Kansa Aulia
Keywords: ekspor, minyak kelapa sawit, pandemi covid-19

Abstract

Tujuan dari penulisan ini adalah untuk mengetahui kondisi ekspor minyak kelapa sawit Indonesia pada saat pandemi covid-19 berlangsung, data yang digunakan adalah data tahun 2019-2022. Ekspor minyak kelapa sawit dalam penulisan ini identik dengan ekspor neto minyak kelapa sawit Indonesia terhadap negara tujuan utama ekspor selama pandemi covid-19 pada akhir tahun 2019-2022, dapat dikatakan tujuan lebih rincinya yaitu untuk mengetahui kondisi  ekspor neto minyak kelapa sawit Indonesia pada saat pandemi berlangsung di akhir tahun 2019-2022. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kepustakaan. Sedangkan metode analisisnya menggunakan metode deskriptif. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa ekspor Ekspor Crude Palm Oil (CPO) masih berjalan dengan baik, walaupun sempat ada penurunan permintaan karena adanya pandemi covid-19 dan beberapa peraturan ekspor-impor yang ditetapkan pemerintah juga tidak hanya karena kondisi pandemi tetapi  juga beberapa kondisi lain seiring adanya pandemi covid-19 ini.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Abidin, Z. (2008). Analisis Ekspor Minyak Kelapa Sawit (CPO) Indonesia. JAM: Jurnal Aplikasi Manajemen, 6(1), 139-144.
Anjani, I. G., Saputri, A. B., Armeira, A. N., & Januarita, D. (2022). Analisis Konsumsi Dan Produksi Minyak Kelapa Sawit Di Indonesia Dengan Menerapkan Metode Moving Average. JURIKOM (Jurnal Riset Komputer), 9(4), 1014−1019.
BPS. (2022, Juli 26). bps.go.id. (Badan Pusat Statistik) Retrieved from https://www.bps.go.id/statictable/2014/09/08/1026/ekspor-minyak-kelapa-sawit-menurut-negara-tujuan-utama-2012-2021.html
Ermawati, T., & Saptia, Y. (2013). KINERJA EKSPOR MINYAK KELAPA SAWIT INDONESIA. Buletin Ilmiah Litbang Perdagangan , 7(2), 129-148.
Ewaldo, E. (2015). Ega Ewaldo. e-JurnalPerdagangan, Industri dan Moneter, 10-15.
GAPKI. (2020). gapki.id. (Gabungan Pengusaha Kelapa Sawit Indonesia) Retrieved from https://gapki.id/news/16613/pandemi-covid-19-ancam-harga-cpo-semakin-terjun-bebas
Gunawan, I. (2022, Juni 14). 41 Perusahaan Sawit Kantongi Izin Ekspor CPO, Berikut Perinciannya. Retrieved from ekonomi.bisnis.com: https://ekonomi.bisnis.com/read/20220614/12/1543376/41-perusahaan-sawit-kantongi-izin-ekspor-cpo-berikut-perinciannya
Hajar, S., Novany, A. A., Windarto, A. P., Wanto, A., & Irawan, E. (2020). Penerapan K-Means Clustering Pada Ekspor Minyak Kelapa Sawit Menurut Negara Tujuan. Seminar Nasional Teknologi Komputer & Sains (SAINTEKS), 314-318.
Humas Sekretariat Republik Indonesia. (2022, April 27). Mulai 28 April, Pemerintah Berlakukan Larangan Ekspor CPO dan Turunannya. Retrieved from setkab.go.id: https://setkab.go.id/mulai-28-april-pemerintah-berlakukan-larangan-ekspor-cpo-dan-turunannya/
Kemenperin. (2021). Tantangan dan Prospek Hilirisasi Sawit Nasional. Jakarta: Pusdatin KEMENPERIN.
Limanseto, H. (2022, Mei 11). Dinamika dan Perkembangan Terkini Terkait Minyak Sawit dan Minyak Nabati Lain di Uni Eropa. Retrieved from ekon.go.id: https://ekon.go.id/publikasi/detail/4076/dinamika-dan-perkembangan-terkini-terkait-minyak-sawit-dan-minyak-nabati-lain-di-uni-eropa
Purba, J. H., & Sipayung, T. (2017). PERKEBUNAN KELAPA SAWIT INDONESIA DALAM PERSPEKTIF PEMBANGUNAN BERKELANJUTAN. Jurnal MI: Jurnal Ilmu-Ilmu Sosial Indonesia, 43(1), 81-94.
Siradjuddin, I. (2015). DAMPAK PERKEBUNAN KELAPA SAWIT TERHADAP PEREKONOMIAN WILAYAH DI KABUPATEN ROKAN HULU. Jurnal Agroteknologi, 7-14.
Suryana, A., Rusastra, I. W., Sudaryanto, T., & Pasaribu, S. M. (2020). DAMPAK PANDEMI COVID-19: Perspektif Adaptasi dan Resiliensi Sosial. Jakarta: IAARD Press.
Published
2023-01-13
How to Cite
Salsabila, Q., Qamarani, Q., Sinaga, S., Febriana, B., Wikansari, R., & Aulia, S. (2023). KONDISI EKSPOR MINYAK KELAPA SAWIT INDONESIA SELAMA PERIODE COVID-19. Manis: Jurnal Manajemen Dan Bisnis, 6(2), 71-80. https://doi.org/10.30598/manis.6.2.71-80